26 Juli 2022

PAHALA DIBALIK PEKERJAAN RUMAH

Terkadang, manusia terjerumus pada kekeliruan dalam memandang pekerjaan. Ia dianggap bernilai hanya ketika dapat menghasilkan atau memiliki jabatan. Seseorang disebut bekerja ketika dia berangkat dari rumahnya pada pagi hari, keluar-masuk gedung tinggi, bertemu dengan banyak orang, kemudian memperoleh gaji. Relasinya banyak, karyanya terkenal. Lalu, mereka yang berdiam di rumah, haruskah merasa rendah diri?   Duhai […]

PAHALA DIBALIK PEKERJAAN RUMAH Read More »

DOA BERLINDUNG DARI KEBURUKAN TABIAT DIRI SENDIRI

Faidah Hadits :   Kalimat doa “Ya Allah, aku berlindung kepada-Mu dari kejelekan yang telah aku lakukan”, maksudnya adalah berlindung dari kejelekan yang mengakibatkan hukuman di dunia, atau hukuman di akhirat, atau segala bentuk amal yang diharapkan pemaafan. Maka permintaan perlindungan di sini mencakup berlindung dari segala kejelekan dan segala dosa yang lalu. Nabi shallallahu

DOA BERLINDUNG DARI KEBURUKAN TABIAT DIRI SENDIRI Read More »