MMS Indonesia

Avatar photo

TIDAK PERLU KECEWA DUHAI MUSLIMAH

Tidak ada solusi dalam menghadapi ujian dan cobaan kecuali bersabar dan menerimanya.Jangan pernah berprasangka buruk kepada Allah ta’ala, karena Allah adalah zat yang maha pengasih lagi maha Peyayang. Ujian-ujian yang diberi Allah pasti mengandung hikmah. Maka tidak perlu kecewa karena kebaikan dan keburukan yang datang adalah dari Allah subhanallahu wa ta’ala.   Allah subhanahu wa […]

TIDAK PERLU KECEWA DUHAI MUSLIMAH Read More »

KEUTAMAAN IBADAH SUNNAH

Memperhias ibadah-ibadah wajib Menjalankan ajaran islam secara sempurna Menjadi pagar atau benteng bagi amalan wajib Mendapatkan kedudukan yang tinggi di akhirat kelak Berlomba-lomba dalam melaksanakan amal kebaikan Menyempurnakan hal-hal yang kurang dalam ibadah wajib Bukti kecintaan yang hakiki kepada Allah dan Rasul-Nya Meraih predikat wali Kutipan faedah dari thalibah MMS1-001290Ahsanallahu ilaykum, Barakallaahu Fiikum 💬 Keutamaan

KEUTAMAAN IBADAH SUNNAH Read More »

WANITA DAN PROBLEMATIKA HIDUPNYA

Seminar bersama: Ummy Santy Andriani hafidzhullah (Pemateri Keluarga Rabbani, Konsultan Parenting, Pernikahan, dan Kewanitaan) Seminar dilaksanakan pada; Sabtu, 23 Oktober 09.45 – 12.15 WIB Pentingnya Mengenali Keistimewaan Dan Potensi Diri Ketika kita tidak tahu apa yang kita miliki, ini akan membuat kita merasa lemah, terpuruk dan tidak sanggup menjalani rintangan, ujian atau permasalahan dalam hdp

WANITA DAN PROBLEMATIKA HIDUPNYA Read More »

KETENANGAN JIWA

Ketenangan jiwa itu bukan dengan refresing ke tempat wisata tetapi yang di nilai dengan ketaatan kepada Allah, disitulah jiwa kita akan merasa puas dan tentram, kapan dan dimana saja. Sebagaimana Allah Ta’ala berfirman: “(yaitu) orang-orang yang beriman dan hati mereka menjadi tenteram dengan mengingat Allah. Ingatlah, hanya dengan mengingat Allah hati menjadi tenteram.” [QS. Ar-Ra’d:28]

KETENANGAN JIWA Read More »

JUJUR BUKAN HANCUR, TAPI JUJUR ITU MUJUR

Orang yang jujur tidak akan pernah rugi didunia dan diakhirat. Allah pasti membelanya, menolongnya, dan Allah akan menjadikan (dia) orang yang selalu terjaga dari keburukan. Rasulullah shallallaahu ‘alayhi wa sallam bersabda : عَلَيْكُمْ بِالصِّدْقِ فَاِنَّ الصِّدْقَ يَهْدِيْ اِلَى الْبِرِّ اِنَّ الْبِرِّيَهْدِيْ اِلَى الْجَنَّةِ (رواه البخارى ومسل) Artinya: “Hendaknya kamu selalu jujur karena kejujuran itu akan

JUJUR BUKAN HANCUR, TAPI JUJUR ITU MUJUR Read More »

HIKMAH BERPUASA

Diantara hikmah berpuasa antara lain : 1. Menanamkan nilai Ikhlas 2. Mengantarkan kepada tingkat Ihsan (orang yang selalu merasa melihat dan dilihat oleh Allah) 3. Melatih sifat sabar 4. Mendidik umat muslim untuk jujur 5. Mendidik untuk mensyukuri nikmat Allah 6. Mendahulukan Rida Allah diatas kebutuhan biologis atau pribadi 7. Mengutamakan kesenangan akhirat diatas kesenangan

HIKMAH BERPUASA Read More »

5 POKOK PONDASI ISLAM

Dari Abu ‘Abdurrahman ‘Abdullah bin ‘Umar bin Al-Khattab radhiyallahu ‘anhuma, ia mengatakan bahwa ia mendengar Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Islam dibangun di atas lima perkara: bersaksi bahwa tidak ada yang berhak disembah melainkan Allah dan Muhammad adalah utusan Allah; menunaikan shalat; menunaikan zakat; menunaikan haji (ke Baitullah); dan berpuasa Ramadhan.” (HR. Bukhari dan

5 POKOK PONDASI ISLAM Read More »