Muslimah

Hutang puasa sudah terbayar kah?

Aisyah itu membayar utang puasa (qadha’ puasa) di bulan Sya’ban artinya ‘Aisyah menunda qadha’ puasanya hingga bulan Sya’ban. Sebagaimana wanita pada umumnya, Ummul Mukminin ‘Aisyah radhiyallahu ‘anha di bulan Ramadhan memiliki uzur sehingga tidak berpuasa, entah karena datang bulan (haidh) atau alasan lainnya. Ia menunda pembayaran utang puasanya (qadha’ puasanya) hingga bulan Sya’ban. Yang jelas …

Hutang puasa sudah terbayar kah? Read More »

DUNIA HANYA UNTUK COBAAN DAN UJIAN

Sesungguhnya kehidupan dunia adalah negeri ujian dan penuh dengan cobaan. Tidaklah seorang hamba hidup di dunia kecuali dia akan diuji dan nantinya akan kembali kepada Allah Ta’ala. Allah Ta’ala berfirman ; لِيَجْزِيَ الَّذِينَ أَسَاءُوا بِمَا عَمِلُوا وَيَجْزِيَ الَّذِينَ أَحْسَنُوا بِالْحُسْنَى “Supaya Dia memberi balasan kepada orang-orang yang berbuat jahat terhadap apa yang telah mereka kerjakan …

DUNIA HANYA UNTUK COBAAN DAN UJIAN Read More »

OPERASI CAESAR HARUS DENGAN INDIKASI MEDIS

OPERASI CAESAR HARUS DENGAN INDIKASI MEDIS Syaikh Muhammad Shalih Al-Munajjid hafidzahullah berkata mengenai operasi Caesar tanpa indikasi medis, ‎ويتساهل كثير من الأطباء في اللجوء إلى العملية القيصرية ؛ طمعاً منهم في المال ، أو لعدم صبره على الأم أثناء الطلق للولادة الطبيعية ، كما أن بعض النساء تطلب هذه العملية للحفاظ على رشاقة جسدها ، …

OPERASI CAESAR HARUS DENGAN INDIKASI MEDIS Read More »

Perhatikan Aqidah Anakmu Sejak Dini

Perhatikan Aqidah Anakmu Sejak Dini Usia dini adalah saat terpenting untuk penanaman pondasi akidah karena saat itu fitrah anak masih bersih. Ibarat memahat di atas kayu, begitulah saat mengajarkan ilmu di usia belia. Inilah tanggung jawab ayah ibu dan para guru agar anak tumbuh di atas fitrah yang lurus. Akidah merupakan kunci kebahagiaan dan keselamatan …

Perhatikan Aqidah Anakmu Sejak Dini Read More »

SEDERHANAKAN URUSAN DUNIA MU

SEDERHANAKAN URUSAN DUNIA MU Dunia cukup ditangan, dihati? Jangan! Menyederhanakan urusan dunia akan melapangkan hati sehingga dia tak akan sibuk meraih dunia secara berlebihan sehingga waktunya terforsir untuk mengejarnya. Karena obsesi puncaknya adalah kebahagiaan akhirat maka tatkala orang lain mengunggulinya dalam masalah harta, jabatan, anak, dan berbagai ragam kenikmatan dunia, maka dia tetap tawadhu’ dan …

SEDERHANAKAN URUSAN DUNIA MU Read More »

SYABAN ADALAH BULAN LATIHAN

SYABAN ADALAH BULAN LATIHAN Ramadhan bukan lagi saatnya pemanasan merenggangkan otot.Tapi waktunya bertarung mencapai kemenangan. Sya’banlah kesempatan menyiapkan bekal untuk bertempur. Agar kita sukses di ramadhan ini. Siap-siap ilmu, siap-siap membiasakan diri untuk giat ibadah. Begitu berjumpa ramadhan, ilmu siap, ibadahpun sudah terbiasa giat. Nabi mengingatkan kita untuk mengisi Sya’ban dengan banyak ibadah. Dari Usamah …

SYABAN ADALAH BULAN LATIHAN Read More »

RIDHAMU PADA SAKITMU ADALAH SURGAMU

RIDHAMU PADA SAKITMU ADALAH SURGAMU Dear akhawatifillah, sesungguhnya segala bentuk penyakit yang menimpa kita, baik yang kedatangannya tiba-tiba, maupun yang merupakan bawaan atau cacat sejak lahir, semuanya adalah takdir Allah Yang Maha Bijaksana. Jika kita mampu menerima takdir tersebut, maka penyakit itu justru akan menjadi penghapus dosa-dosa kita. Bahkan, jika sepanjang hidup kita ridha dengan …

RIDHAMU PADA SAKITMU ADALAH SURGAMU Read More »

MEMBERI ILMU DAN NASEHAT ADALAH SEDEKAH YANG SANGAT BESAR..

  MEMBERI ILMU DAN NASEHAT ADALAH SEDEKAH YANG SANGAT BESAR.. Dari Abu Ruqayyah Tamim bin Aus Ad-Daari radhiyallahu ‘anhu, ia berkata bahwa Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, الدِّيْنُ النَّصِيْحَةُ قُلْنَا : لِمَنْ ؟ قَالَ للهِ وَلِكِتَابِهِ وَلِرَسُوْلِهِ وَلِأَئِمَّةِ المُسْلِمِيْنَ وَعَامَّتِهِمْ “Agama adalah nasihat.” Kami bertanya, “Untuk siapa?” Beliau menjawab, “Bagi Allah, bagi kitab-Nya, bagi …

MEMBERI ILMU DAN NASEHAT ADALAH SEDEKAH YANG SANGAT BESAR.. Read More »

Star dari Sekarang, Jangan Hanya Menunggu Bulan Ramadhan Saja..

  Star dari Sekarang, Jangan Hanya Menunggu Bulan Ramadhan Saja.. Alhamdulillah sudah memasuki bulan Syaban. Yuk optimalkan ibadah menuju bulan ramadhan. Sudah sampai mana persiapan kita? Bulan Sya’ban adalah bulan yang terletak setelah bulan Rajab dan sebelum bulan Ramadhan. Bulan ini memiliki banyak keutamaan. Ada juga ibadah-ibadah yang dilakukan Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam pada …

Star dari Sekarang, Jangan Hanya Menunggu Bulan Ramadhan Saja.. Read More »