6 Desember 2021

DOA AGAR DIKARUNIAI AKHLAK YANG BAIK

Akhlak merupakan bentuk kesempurnaan yang dimiliki seorang muslim. Dan pemahaman agamanya sangat mencerminkan akhlak baik seseorang tersebut.   Ya habibaty, akhlak itu tidak hanya mencakup terpenting kita memiliki sikap baik kepada seseorang, tetapi pemahaman agamanya lah yang akan membentuk akhlak yang baik terutama berakhlak kepada Allah. Dengan menjalin hubungan yang baik kepadaNya, menjalankan perintah dan […]

DOA AGAR DIKARUNIAI AKHLAK YANG BAIK Read More »

BAGAIMANA SESEORANG DIANGGAP MEMILIKI TAUHID YANG BENAR ?

Karena orang-orang musyrikin pun mengakui Allah sebagai pencipta, yang menghidupkan dan mematikan, yang memberi rezeki. Akan tetapi, mereka tidak mengikhlaskan ibadah hanya kepada Allah, yaitu mereka mempersekutukan Allah dalam ibadah.   Oleh sebab itu, makna kalimat tauhid bukan sekedar mengakui Allah sebagai pencipta tetapi makna kalimat tauhid itu adalah meninggalkan segala sesembahan selain Allah Ta’ala.

BAGAIMANA SESEORANG DIANGGAP MEMILIKI TAUHID YANG BENAR ? Read More »